Lihat ke Halaman Asli

Jumrah

Mahasiswa

Malam yang Tenang

Diperbarui: 4 Desember 2022   00:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Diary. Sumber ilustrasi: PEXELS/Markus Winkler

 Aku yang sangat menyukai dunia malam hari. Malam adalah ketenangan bagi orang yang suka suasana tenang, tapi malam adalah kesepian bagi seorang penyendiri. Aku yang menyukai ketenangan dan kesendirian yang membuat hati damai.

Aku rela merusak lambungku demi melupakan masalah yang dihadapi, aku juga yang merusak paru paruku demi mencari ketenangan. semua orang punya masalah tapi tidak semua orang punya tempat bercerita. setidaknya ada malam yang tenang untuk siang yang rumit. Aku yang selalu bersama Malam yang tenang dengan pikiran yang berantakan.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline