Lihat ke Halaman Asli

Selamat Pagi Pak Letkol

Diperbarui: 14 Desember 2022   13:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Selamat pagi Pak Letkol! 

Indahkah pagimu hari ini? 

Negeri ini sedang sedih

Tapi orang-orang sibuk tentang pangkatmu hari ini

Sedang gempa masih berlari kesana-kemari

Pak Letkol... 

Apa jawabmu nanti

Jika ditanya orang-orang pintar negeri ini

Kau diam diri

Atau aksi

Mojokerto, 14 Desember 2022

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline