Lihat ke Halaman Asli

Tidak Salah Bermimpi Menjadi Penulis Mayor

Diperbarui: 18 Maret 2023   07:07

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Flyer KBMN Gel. 28 Materi Ke-26 (Sumber Tim Solid)

 

"Tidak Salah Bermimpi Menjadi Penulis Mayor"

oleh: Julia Roli Sennang Banurea, S.Pd,Gr.

SD N 06 Ransi Dakan Kabupaten Sintang

Tidak pernah terbersit di hati dan pikiran akan menjadi seorang penulis. Meski dari sejak Sekolah Menengah Atas suka pelajaran  Bahasa Indonesia.Bahkan hingga perkuliahan semester empat, masih belum memiliki passion dalam menulis.

Kondisi ekonomi yang sangat kurang tepatnya di semester lima, mem"push" penulis untuk mulai menulis karya tulis ilmiah (KTI). Yakni gagasan tertulis" dengan judul "Capital Punishment bagi pelaku tindak korupsi".

Tulisan pertama yang dikirim tersebut adalah naskah pertama penulis. Lolos diseleksi Dikti bersama dua rekan lainnya. Tepatnya tahun 2010 pada Program Kreativitas Mahasiswa. Serta mendapatkan pendanaan Rp. 3.000.000, 00,.

Ketika di jalan menuju kampus, penulis terkejut atas info dari seorang sahabat. Dia mengatakan bahwa naskah tersebut lolos hinga tingkat nasional.

Penulis bahkan sudah lupa, jika telah mengikuti lomba menulis. Karena pengumuman lomba sampai memakan waktu hampir satu tahun.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline