Lihat ke Halaman Asli

Fungsi dan Pencetus Organel-organel Sel

Diperbarui: 3 Oktober 2023   08:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

ORGANEL SEL
1. Membran Sel (J.Singer & G.Nicolson - 1972 )
-> Pelindung Sel
-> Tempat Keluar Masuknya Zat
-> Pendeteksi zat asing diluar sel

Bentuk Membran Plasma :
Kepala -> hidro-Filik = menyatu dengan air (Luar)
Ekor -> Hidro-Fobik = Tidak menyatu / kedap air (Dalam)

2. Sitoplasma (Mathias Jacob Schleiden & Theodor Schwann - 1838 )
-> Bersifat Koloid (Kental)
-> Tempat melekatnya organel sel (dapat bergerak)

3. RE - Retikulum Endoplasma ( Keith Porter -1945)
A) RE-Kasar - ditempel Ribosom -> Sintesis Protein

B) RE-Halus - Tdk ditempel Ribosom -> Sintesis Lipid (Lemak)

4. Ribosom (Richard B.Robert - 1950)
A) Ribosom Bebas -> sintesis protein untuk Sitosol, seperti Enzim Metabolisme
B) Ribosom Terikat -> Sintesis Protein untuk RE dan Sekresi Protein

5. Lisosom (Christian de Duve - 1974)
-> Pencernaan Intrasel
-> Proses Fagositosis ( menelan partikel kecil yang berbahaya atau memakan Toksin )

6. Mitokondria ( Albert Von Klliker-1850)
-> "Organel Semiotonom" krn DNA yg dapat mengatur sintesis protein
-> Berperan Aktif dalam proses metabolisme energi sebagai menghasilkan Energi (ATP; Adenosin Tri Pospat)

7. Badan Golgi (Camillo Golgi - 1898)
-> Membentuk Membran Plasma ( terbuat kantong-kantong Vesikula )
-> Membentuk dinding Sel pada Tumbuhan

8. Vakuola ( Franz Bauer - abad 19)
-> Tempat Cadangan Makanan
-> Tempat pembuangan hasil metabolisme beebahaya

9. Plastida (anonim - abad ke 19)
-> Memberikan zat warna / pigmen keseluruh bagian
-> memiliki 3 jenis :
A) Leukoplas = Minyak,Amilum,protein -> putih (Umbi, Akar, Biji)
B) Kromoplas = pigmen warna Merah, Kuning, Biru, Cokelat (Buah-buah dan bunga)
C) Kloroplas = mengandung zat hijau daun yang berguna dalam proses fotosintesis

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline