Lihat ke Halaman Asli

John Berek

Menulis adalah pekerjaan untuk keabadian (Pramoedya Ananta Toer); Menulis memang bukan bakat tapi suatu ketrampilan yang membutuhkan banyak belajar dan latihan

Hujan

Diperbarui: 19 Desember 2024   14:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Foto : Tirto.id

Hujan turun membasahi bumi

Tetesan airnya bak butiran mutiara jatuh dari langit kelabu

Membawa kesegaran, menghilangkan dahaga.

Suaranya bagaikan musik yang bertalu-talu

Mengiringi langkahku menemani malam nan dingin

Hujan kau menghidupkan cinta, menghilangkan kesepian

Hujan kadang kau hadir membawa cerita lama kembali dalam kedinginan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline