Lihat ke Halaman Asli

Multibudaya Indonesia di Dalam Kehidupan

Diperbarui: 22 September 2020   09:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Keberagaman indonesia sangatlah indah dan merupakan bentuk kesolidaritasan dalam kehidupan kita yang menonjol kita dapat belajar dengan cara demikian...

Saling menghargai dan tidak membeda-bedakan  teman, karena walaupun berbeda suku tetap satu jua Harus menghargai dan menghormatinyaSelama ia baik pada kita, maka kita tidak perlu melihat latar belakang dan suku atau agama yang berbeda. Karena kadang yang sesama saja lebih buruk perlakuannya dari pada yang berbeda dengan kita.  Untuk itu, bertemanlah pada siapa saja, meskipun berbeda suku bangsa atau bahkan agamaMenerima perbedaan, berbaur dan bertoleransi antar suku. Ini membuat kita secara tidak langsung menghormati Tuhan Yang Maha Esa karena menyadari akan adanya perbedaan antar suku bahkan antar umat beragama di sekitar kita.

pada saat sma saya punya teman sewaktu duduk disekolah menengah atas bisa dibilang hanya 2(bisa diitung) yang benar benar jadi teman terdekat saya, karena jujur saya tipe orang sangat selective dalam berteman saya membutuhkan waktu yang sangat lama untuk mengenal sosok seorang teman didalam lingkaran pertemanan, dan alhamdulillahnya saya bisa berteman dengan mereka karena satu pemirikiran, selalu mempunya waktu bersama, dan bisa dibilang kami kalau apa" pasti sering bertiga dan kesan yang menarik bagi saya mereka selalu ada untuk saya dan begitu juga sebaliknya, saling menghargai pendapat dan saling bertukar cerita duka maupun suka.

Tentu saja iya, sewaktu di sma saya bahkan hampir semua nya memiliki suku suku yang berbeda didalam kelas maupun diluar kelas suku mereka beragam ada yang satu bahasa tetapi sukunya/artinya berbeda dan itu sangat membuat saya terkejut dan campur aduk dengan senang karena yang kita tau diindonesia memiliki banyak ragam suku yang sangat indah walaupun berbeda suku dikelas maupun diluar-luar sana saya sangat bangga dengan indonesia dengan itu kita bisa dapat belajar saling menghargai dan bertoleransi dalam umat beragama.

kalau masalah penggunaan bahasa didalam sekolah saya kurang setuju karena menurut saya itu dapat menganggu atau dapat membuat orang lain tersinggung (maupun yang berbeda suku)

menurut saya keberagaman di indonesia adalah hal yang menonjol sekaligus bangga dengan indonesia bercerita dengan suku bangsa tidak ada habisnya yang pasti dengan pembelajaran mesti kita terapkan alangkah baiknya kita sama-sama belajar walaupun susah setidaknya kita punya dasar untuk diketahui.

dengan cara kita saling menghargai dan menghormati dengan yang berbeda suku bahasa indonesia diutamakan kesolidaritasan dalam berbagai pendapat yang berbeda jika ada yang tidak bisa menerima seharusnya diberikan nasihat agar tidak salah jalan dan dapat menerima pendapat

saya tertarik, apalagi dengan menggunakan bahasa inggris yang multi budaya karena dengan kita belajar itu bisa mengenali keberagaman yang ada didalam negeri walaupun keliatannya susah kita harus wajib mencoba hal yang baru.

pada waktu disekolah saya sering melihat atau mendengarkan teman teman saya berbeda pendapat, oleh karena itu guru sering menyeraikan murid-muridnya dengan cara mengaitkan dengan keberagaman budaya dan  membuat kesepakatan bersama apabila pendapat orang pertama tidak diterima dengan orang kedua guru akan memberikan nasihat lagi seperti kesolidaritasan yang harus diperhatikan serta menerima atau menghargai pendapat yang ada.

faktor yang mendorong sering terjadi di berbeda pendapat menurut saya adalah sifat keegoisan dari masing-masing pihak karena sifat egois itulah yang membuat satu sama lain tidak menghargai pendapat/mau pendapatnya saja yang bagus oleh karena itu faktor tersebut sering memicu adanya saling tidak menghargai

saran saya adalah kita harus bersolidaritas dan menghargai serta menghormati persaudaraan diindonesia demi persatuan dan kesatuan didalam kehidupan multi budaya




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline