Didalam dunia perkuliahan itu dalam kenyataannya ada berbagai aktivitas yang sering terjadi disetiap individunya.
Sungguh tidak asing bagi mahasiswa mendengat kata sebutan dari "Mahasiswa Kupu-Kupu" dan Mahasiswa Kura-Kura.
Nah, Kalian sendiri dari Tim Mana?
Sebelum itu saya akan mendeskripsikan dari Mahasiswa Kupu-Kupu. Mahasiswa Kupu-kupu merupakan kepanjangan dari Kuliah Pulang-Kuliah Pulang. Artinya mahasiswa tersebut tidak melibatkan diri dalam organisasi apupun atau yang berhubungan dengan kegiatan kampus. Tipe ini lebih memilih untuk pulang dari pada mengikuti kegiatan lainnya tipe pemalas,sigmatis dan no life , terkesan sisi negatif.
Disisi lain, mahasiswa kura-kura merupakan dari kuliah rapat-kuliah rapat karena banyaknya kegiatan organisasi. Disisi lain ada yang berpikir bahwa tolak ukur mahasiswa yang ideal adalah kura-kura yang memiliki kegiatan lain diluar mata kuliah yang terjadi didalam kelas . Sebab, kegiatan yang dilakukan oleh organisasi bisa saja bermanfaat bagi kalayak masyarakat. Terkadang bisa terjun langsung ke masyarakat
adanya Kegiatan sosialisasi atau kegiatan lain.
Masyarakat merasakan manfaat dari kegiatan sebuah organisasi. Dari pemahaman ini Mahasiswa Kura-kura lebih dikatakan positif
Tetapi, belum tentu mahasiswa kura-kura lebih baik daripada
Mahasiswa Kupu-kupu.
Dari pembahasan diatas mahasiswa kura-kura memang memiliki kesempatan mengembang soft kill seperti berbicara di depan umum, mengambil keputusan, bisa mengerti manajemen waktu dalam jadwal kegiatan sendiri, cara bekerja dalam kelompok atau tim, kerjasama meningkat. Hal ini alan memudahkan dalam membangun relasi pertemanan selain di satu kelas didalam kelas saja bahkan tidak menutup kemungkinan dalam mencari pekerjaan.
Tetapi, jika manajemen diri kurang baik bisa saja terlalu senang berorganisasi kuliah yang dijalani karena kurang fokus jadi bisa mengakibatkan IPK yang awalnya baik bisa turun.