"Surat Pertama Anak Hawa"
Hari ini di bawah kolong senja
Sembari menuang rindu dalam secarik kertas,
Sibuk Anak Hawa bergelut dengan isi kepala.
Sibuk bertanya apa yang sebaiknya Ia tulis,
Sebab kepada Sang Pencinta Sajak, Ia menaruh seribu rindu.
Tetapi yang paling biru dan menjadikannya Ibu di balik itu adalah
"Apa Kabar?"
Bukan Rumah, 03 November 2024.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI