Lihat ke Halaman Asli

Selamat Natal Untukmu

Diperbarui: 7 Januari 2025   18:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Seseorang datang membawa senyum

pada hari musim dingin malam itu,

bayangnya berlabuh jauh, 

ingin kuucapkan selamat natal yang harum,

sebelum langit padam dan bintang -bintang muram. 

Tapi, malam itu  mendadak malam yang pendek,

jarum jam pun berputar menggelinding angka-angka hampa, 

jantungku berdetak sangat kencang,

Ia akan pulang melewati ladang-ladang puisi rindu.

Tak ada sepatah kata yang bisa menggores langit pilu. 

Masihkah kita bertemu dalam satu nada sunyi? 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline