Lihat ke Halaman Asli

Jefri Asmoro Diyatno

Jadi Diri Sendiri Lebih Baik

Mahasiswa STAINU Pacitan Ramaikan Edu Fair 2023

Diperbarui: 26 Januari 2023   03:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi pribadi

KOMPASIANA.COM- Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama (STAINU) Pacitan ikut meramaikan acara Edu Fair yang di selenggarakan di Rumah Makan Sehat JLS Ploso, Pacitan.

Acara Edu Fair merupakan kegiatan pameran pendidikan yang melibatkan 59 Universitas, Institut dan Sekolah Tinggi dari berbagai penjuru. Untuk pengunjungnya terdiri dari 66 SMK dan MA sekabupaten Pacitan.

Dokumentasi pribadi

Jumlah anggota yang berpartisipasi khususnya dari STAINU Pacitan mengirimkan 6 Anggota dari semester 1.

Luthfi Hardiana, selaku Mahasiswa STAINU Pacitan Prodi PAI Semester turut menyampaikan terkait proses dari kegiatan yang diikuti di acara tersebut.

"Kegiatan tadi pagi melaksanakan sosialisasi kepada beberapa SMK MA dan dari STAINU Pacitan juga mengadakan giveaway bagi siswa yang mengunjungi stand kami," Ujarnya saat di wawancarai wartawan pada Rabu, 25 Januari 2023.

Dokumentasi pribadi

Selanjutnya Dia menyampaikan tujuan dan harapannya terkait diadakannya pameran pendidikan tersebut.

"Tujuan dan harapan diadakannya pameran pendidikan tersebut adalah untuk menambah referensi ke perguruan tinggi, selain itu juga agar pelajar dari SMK, MA, SMA Kab. Pacitan bisa memiliki planning kuliah secara matang," Katanya.

Dokumentasi pribadi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline