Bendungan Beringin Sila Merupakan Bendungan yg pelaksanaan konstruksi nya di mulai pada Tahun 2019 dan terselesaikanya pada akhir Desember 2022. Dan Bendungan ini akan mengairi 3500 areal irigasi yg mampu menggenangi 126 Hectare dan tampungan total sebesar 27,46 Juta M3
Bendungan beringin sila merupakan bendungan yg ke empat dari enam bendungan proyek strategis Nasional (PSN) yg dibangun di nusa tenggara barat (NTB).
Bendungan Beringin Sila terletak di desa tengah,Kecamatan Utan,Kabupaten Sumbawa,Nusa Tenggara Barat ( NTB). Yg baru baru ini baru baru ini di resmikan oleh Presiden RI Ir. JOKO WIDODO di dampingi mentri pekerja umum dan Perumahan Rakyat ( PUPR) basuki hadimuljono pada tanggal, kamis 29, desember 2022.
Tujuan dari bendungan ini, Preside berharap kehadiran bendungan tersebut mampu meningkatkan produktivitas pertanian daerah yg dulunya panen satu kali dalam pertahun menjadi dua sampai tiga kali dalam pertahunnya, khususnya di wilayah kecamatan utan dan kecamatan buer,kabupaten sumbawa .
- Menjadi destinasi wisata
Selain untuk meningkatkan produktivitas pertanian, bendungan beringin sila juga menjadi destinasi wisata yg sangat bagus, karena banyak tempat spot foto yg keren dan di tambah dengan pemandangan alam yg masih terjaga.
sumber: Erman Hermawan