Lihat ke Halaman Asli

Jandris Slamat Tambatua

TERVERIFIKASI

Mahasiswa Pascasarjana MSDM, Pemerhati Lingkungan, Competency Assessor

"Pesta yang Santun, Demokrasi Bersih dan Lestari"

Diperbarui: 14 Februari 2024   13:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pesta santun demokrasi damai di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Pesta yang santun, demokrasi bersih, dan berkualitas merupakan pilar penting dalam menjaga integritas dan kesejahteraan suatu negara. 


Reportase pemilu 2024 pemungutan suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 059, Persada Kelurahan Halim, pada Hari Rabu, 14 Februari 2024, seperti suatu pesta pernikahan yang dihadiri oleh orang-orang yang memegang teguh nilai-nilai luhur kebangsaan. 

Pesta santun demokrasi damai, alam lestari di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Pesta santun demokrasi damai budaya antri di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Pesta santun demokrasi damai melalui pendaftaran di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Masyarakat yang hadir menunjukkan keterlibatan dan tanggung jawab mereka terhadap proses demokrasi , sebagaimana orang-orang yang hadir dalam pesta pernikahan membawa nilai-nilai kekeluargaan dan keharmonisan.

Sebagaimana dalam pesta pernikahan, proses pemungutan suara ini dijalankan dengan penuh rasa hormat, disiplin, dan kekompakan. 

Pesta santun demokrasi damai, alam lelstari di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Pesta santun demokrasi damai budaya tertib di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Pesta santun demokrasi damai budaya bersih di TPS 059 Kel. Halim Perdanakusuma (Dok. Pribadi)

Partisipasi aktif masyarakat menciptakan suasana yang meriah, di mana setiap suara dianggap bernilai dan berkontribusi untuk kejayaan bangsa, mirip dengan kontribusi setiap tamu dalam pesta pernikahan yang memperkaya momen tersebut.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline