Lihat ke Halaman Asli

Erina lagi

Ling Shen Yao

Cara untuk Mengatasi Insomnia

Diperbarui: 10 Juli 2019   14:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

lingshenyao.id

Insomnia memang sangat mengganggu karena esok harinya akan terasa pusing dan merasa lelah. Insomnia juga akan mengganggu aktifitas kita di pagi hari. Nah lalu bagaimana cara mengatasinya agar tidak terjadi insomnia lagi.

1. Berhitung dengan nomer kelipatan banyak

Berhitung dengan kelipatan sebanyak-banyak sebenarnya melatih pemikiran Anda dan akan menjadi lelah terhadap pikiran Anda. Jika sudah merasa lelah dan ngantuk langsung mencoba untuk tidur.

2. Membayangkan tempat yang indah

Bayangkan lokasi yang memang benar indah yang bisa membuatmu berimajinasi seolah olah anda berada pada tempat itu. Hindari bayangan tempat yang membuat Anda sakit hati. 

3. Teknik Pernapasan

Sebenarnya teknik pernapasan ini terinspirasi dari yoga, cukup mudah, pokoknya teknik ini tidak banyak alat untuk persiapannya, seperti yang di katakan  Dr. Andrew Weill dari Arizona. Teknik ini sangat baik untuk menenangkan saraf dengan cara alami hingga mengurangi ketegangan dalam tubuh dan stress. hingga membuat orang mengantuk.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline