Lihat ke Halaman Asli

Jadid Hasan

Saya suka membahas Tuhan dan Agama

Disorientasi Seksual

Diperbarui: 16 Januari 2022   14:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Disorientasi Seksual.....

Jika dibawa ke Pemuka agama

1.agama kristen... mengutip bibel...

Yang menyatakan.... mereka tak masuk kerajaan Allah......kaum lot/nabi luth yang disorientasi seksual pernah dibinasakan Allah......

2.agama islam....mengutip quran dan hadits.... kaum luth dan mereka yang menyerupainya dilaknat Allah.... pelaku disorientasi seksual harus dihukum mati....

Tapi saya berkata:disorientasi seksual perlu mendatangi psikolog dan psikiater....

Penyebab disorientasi seksual... masalah hormonal dan psikologis dan jasmani seseorang yang bermasalah bukan kutukan Allah atau Allah benci mereka....atau mereka pasti masuk neraka.... Allah pengasih penyayang pengampun.....

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline