Bagaimana Arjuna bisa tetap gagah saat Pandawa Lima tersungkur?
Sementara Puntadewa, Bima, Nakula Sadewa Terhempas.
Dasyatnya puting beliung berbalut angin puyuh.
Menumbangkan patung pandawa Lima di depan balaikota Solo.
Tersebut lah Arjuna Sang lelananging jagad.
Tetap kokoh berdiri tegak tersenyum.
Tak mempan oleh terpaan puting beliung yang menerjang.
Bima... Tersungkur ambyar.
Bagaimana Arjuna bisa tetap gagah saat Pandawa Lima tersungkur?
Puntadewa.... Juga terpuruk.