Lihat ke Halaman Asli

Isnaya QurratuAkyuni

Mahasiswa IAIN Jember

Puisi | Panutan Jiwa

Diperbarui: 7 Maret 2020   18:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hay jiwa.. 

Tidak selamanya kau bisa tenang tanpa asupan materi

Tanpa asupan cairan iman

Tanpa asupan cairan akhlaq

Tanpa asupan cairan pikiran

Kau tau.. 

Siapa yang bisa membuat kau tenang jiwa ? 

Ilmu,tahta,harta,ketampanan?

Ilmu lah yang membuat kau bercahaya seperti layaknya mutiara

Dan kau bisa menikmatinya dengan damai

Lalu siapakah pemberi lentera ilmu duhai jiwa ? 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline