Lihat ke Halaman Asli

Irsalina Nabila

Universitas Sebels Maret

Manfaat Self Care dan Self Love

Diperbarui: 31 Maret 2024   10:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

note.com

Menurut Deborah Khoshaba Psy.D, self love yaitu suatu apresiasi terhadap diri sendiri yang bersifat dinamis, yang tumbuh dari tindakan yang mendukung pertumbuhan fisik, psikologis, dan spiritual kita---tindakan yang membuat kita dewasa (Psychology Today, 2012).

 Menurut Helen L. Coons, psikolog kesehatan klinis, self care dapat dikatakan tindakan untuk fisik, emosi, relasi, dan mungkin juga profesional, edukasi, untuk beberapa orang, kesejahteraan spiritual yang mencerminkan cara kita menjaga diri kita sendiri pada tingkat yang paling mendasar.

kelebihan self-care dan self-love yang dapat meningkatkan kesejahteraan mental dan emosional seseorang :

  • Meningkatkan Kesejahteraan Mental.
  • Meningkatkan Resiliensi.
  • Peningkatan Kualitas Jalinan Hubungan.
  • Meningkatkan Produktivitas dan Kreativitas.

 

apa saja yang bisa dilakukan untuk bisa mencintai diri sendiri? Berikut cara self love dan self care :

1. Memaafkan kesalahan diri sendiri dan orang lain.

2. Me time.

3.  Menjauhkan pengaruh buruk.

4. Hidup sehat.

6. Mengurangi kegiatan yang menyebabkan risiko dan penyakit.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline