Lihat ke Halaman Asli

Irma suri Amsriani

Fakultas Kesehatan Masyarakat(FKM)

Kebijakan Kesehatan Masyarakat dalam Mengatasi Campak pada Anak-anak

Diperbarui: 12 April 2022   23:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

HAI bunda" tahukah Penyakit campak merupakan penyakit yang lebih cepat menular loh dan juga bisa menyebabkan masalah kesehatan yang serius,terutama pada anak-anak .Bahkan, penyakit ini juga dapat menginfeksi paru-paru,otak dan juga bisa menyebabkan kematian.

Campak ini memang penyakit yang mudah menular melalui pernapasan,batuk atau bersin, namun pasien yang terkena campak juga bisa mengalami demam disertai mata merah dan berair.

Apa yang harus di lakukan masyarakat dalam menanggulangi  kasus campak ini?

Kita sebagai masyarakat harus menjaga kebersihan lingkungan terutama kebersihan tubuh , apa lgi dalam suatu daerah mempunyai anak-anak . Terutama pada orang tua harus menjaga kebersihan anak-anak nya karena penyakit campak mudah terpapar di lingkungan yang tidak bersih apa lagi tidak menjaga kebersihan badan, dan apabila anak-anak terjangkit campak dan campak itu mudah menular ke orang lain.

  • Ada beberapa gejala dan infeksi pada campak yaitu:

Gejala dan tanda infeksi campak akan mucul sekitar 10 hingga 14 hari setelah terkena virus, gejala tersebut anatara lian :

  • Demam yang tinggi
  • Batuk kering
  • Mata meradang
  • Kulit yang ruam di sekitar tubuh
  • Tidak bersemangat dan seleramakan pun menurun
  • Sakit tenggorokan
  • Muncul bercak pada langit mulut berupa benjolan -- benjolan kecil yang bewarna putih keabuan di bagian tengah kemerahan dan kemudian itu juga dapat menyebar ke seluruh mukosa mulut dan bibir,yang disebut sebagai bercak koplik.
  • Diare dan muntah-muntah
  • Badan terasa lemas

Tips yang dapat dilakukan ketika anak-anak mengalami campak:        

  • Menkonsumsi air putih yang banyak untuk mencegah dehidrasi.
  • Berikan makanan yang bergizi dan berseimbang.
  • Memperbanyak istirahat dan hindari sinar  mata hari, selama mata masih sensitif terhadap cahaya.
  • Mengkonsumsi obat penurun demam dan pereda sakit serta nyeri, apabila demam makin tinggi tidak menurun. 

 Faktor apa saja yang menyebabkan campak pada anak-anak?

Berikut ini adalah faktor yang dapat meningkatkan resiko campak yaitu seperti di bawah ini : 

  • Belum mendapatkan vaksin.
  • Melakukan perjalanan ke luar negeri.
  • Mengalami kekurangan vitamin A.

Penanganan Campak 

Pada penanganan masyarakat terdapat mitos yang masih melekat hingga sekarang, yang bahwa penderita campak tersebut tidak dapat diperolehkan mandi di karena dapat menyebarkan virus campak.Pada faktanya mandi tidak memiliki pengaruh untuk memperparah penyakit campak,tetapih dmandi di perlukan untuk tetap menjaga kebersihan badan. Berikut ini adalah beberapa terapi yang dapat dilakukan untuk perawan selama menderita campak:

  • Istirahat yang cukup dan tidak beraktifitas fisik yang berat
  • Mengkonsumsi cairan seperti air putih, jus buah dan the herbal untuk membantu mengganti cairan tubuh yang hilang. 
  • Istirahat mata dari mata hari dan nonton televise.



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline