Lihat ke Halaman Asli

Irfan Nurdiansyah

MAHASISWA UNIVERSITAS PAMULANG

Puisi Anak

Diperbarui: 5 April 2022   16:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

"rindu ibu"

Dahulu, selalu ada ibu yang selalu menasehatiku

Selalu ada ibu yang bangunkan ku untuk sekolah

Selalu ada ibu yang selalu menyiapkan makanan untuk ku

Aku rindu belaian tangan ibu
Kasih sayang ibu
Dan perhatian ibu

Sekarang hanya bagaikan harapan yang tidak mungkin terjadi
Karena ibu sudah jauh pergi.

"Keluarga cemara"

Aku sayang ibu ku
Aku sayang ayah ku
Juga sayang adik ku

Aku sangatlah bahagia
Memiliki mereka bertiga
Selalu ada dalam kesepianku
Selalu ada dalam suka maupun duka ku

Yaallah berikan lah panjang umur sehat selalu
Untuk ibu ayah dan adik ku
Agar kami bahagia selalu.

"Burung ku"

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline