Lihat ke Halaman Asli

IRFAN MAULANA FIKRI UINJKT

Mahasiswa UIN Jakarta

Bahasa Indonesia: Pembahasan tentang Penalaran

Diperbarui: 11 Juni 2023   13:13

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Penalaran adalah suatu proses berpikir manusia untuk menghubung - hubungkan data atau fakta yang ada sehingga sampai pada suatu simpulan.

Simpulan yang dihasilkan lewat penalaran harus benar dan absah.

1.) Proposisi dan Term

Term adalah kata atau kelompok kata yang dapat menjadi subjek atau predikat dalam kalimat proposisi.

Contohnya :

Semua tebu manis. Semua tebu adalah term, manis juga term karena unsur - unsur tersebut menjadi subjek atau predikat kalimat bersangkutan.

Proposisi adalah pernyataan yang lengkap dalam bentuk subjek - predikat atau kesatuan term - term yang membentuk kalimat.

Contohnya :

a. Ayam adalah Kelas Burung

b. Adik tidak sakit

2.) Penalaran Deduktif dan Induktif

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline