Lihat ke Halaman Asli

Irfan Fandi

TERVERIFIKASI

Menulis dan Membaca adalah suatu aksi yang bisa membuat kita terlihat beda dari orang yang disekitar kita

Review Film Jungle Cruise: Pertualangan Mencari Air Mata Bulan

Diperbarui: 8 Agustus 2021   13:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto Ilustrasi : IMDb (Poster Film The Jungle Cruise tayang Premier Access di Disney +

Judul : The Jungle Cruise

Production : Walt Disney

Sutradara : Jaume Collet-Serra

Durasi : 2 Jam 7 menit

Cast & Crew

Jungle Cruise merupakan sebuah film pertualangan yang di produksi oleh Walt Disney, di sutradarai oleh Jaume Collet-Serra. Pada film ini banyak bintang Hollywood terkenal yang terlibat dalam film ini, Tokoh utama dalam film ini ada Dawney Johnon as Frank Wolff, Emily Blunt as Lily Houghton, Jack Whitehall as MacGregor Houghton dan penampilan menarik dari seekor macan tutul bernama Proxima.

Banyak bintang lain yang mengisi peran pendukung dalam film ini, seperti Edgar Ramirez as Aguirre, Jesse Plemons as Prince Joachim, Paul Giamatti as Nilo, Veronica Falcon as Trader Sam, Dani Rovira dan masih banyak lagi untuk mengisi film epic ini untuk layak masuk di jajaran Box Office Hollywood minggu ini.

Sinopsis

Jungle Cruise menceritakan seorang Kapten kapal yang berkarakter bernama Frank yang dibintangi oleh Dawney Johnson, yang bertemu dengan Lily dan MacGregor yang merupakan kakak beradik penjelajah yang sedang berpetualang  dalam sebuah misi untuk menemukan kebenaran mitos tentang sebuah pohon ajaib yang memiliki kekuatan untuk menyembuhkan segala hal penyakit, kutan dan lain sebagainya.

Cerita

Dari segi alur cerita yang dibuat Disney untuk film Jungle Cruise ini sangat menarik, banyak plot twist yang menceritakan kejadian sbeelumnya. Sehingga penonton yang menyaksikan film dengan durasi 2 jam 7 menit tidak merasa bosan karena cerita saling berkaitan antara satu scene dengan scene yang lain.

Cerita penjelajah yang berpertualang di hutan amazon ini snagat menarik perhatian, karena banyak hal yang di perlihatkan oleh sang sutradara dalam mengeksplore hutan amazon dan keindahannya dalam film ini. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline