Lihat ke Halaman Asli

Irene Maria Nisiho

TERVERIFIKASI

Ibu rumah tangga

Berdamai dengan Kanker: Buku Para Survivor

Diperbarui: 18 Juni 2015   03:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

14083358011433511322

[caption id="attachment_353572" align="aligncenter" width="300" caption="Buku Berdamai Dengan Kanker"][/caption]

Berdamai Dengan Kanker adalah judul buku dari CISC ( Cancer Information and Support Center ).

Buku ini berisi sharing para Survivor Kanker, yang mengisahkan suka-duka dan jatuh-bangun mereka dalam menjalani terapi untuk meraih kesembuhan, plus ada bonus Resep Sehat Survivor.

Ibu Endang Rahayu Sedyaningsih Mamahit, almarhumah menteri kesehatan RI, pada waktu itu berkenan memberi kata pengantar pada buku ini dan menghadiri peluncuran buku Berdamai Dengan Kanker.

Kata pengantar diberikan juga oleh Ibu Linda Amalia Sari Gumelar, Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Kata sambutan dan apresiasi oleh :

Dr. Sonar Soni Panigoro, Sp.B.(K)Onk.,Mepid. Dirut RSK Dharmais, Pusat Kanker Nasional

Prof. Dr. dr. Soehartati Gondhowiardjo, Sp. Rad.(K)Onk.Rad'

Ibu Adiaty Arifin M. Siregar Ketua Umum Yayasan Kanker Indonesia

Dr. Lula Kamal M.Sc

Buku Berdamai dengan Kanker dipersembahkan untuk mengenang jasa para sukarelawan pejuang-pejuang dan aktivis kanker CISC yang telah mendahului kita. Tercatat diantaranya empat puluh tiga nama.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline