Lihat ke Halaman Asli

Nita Rien

Karyawan

Pilih Mana, Kacang Rebus atau Kacang Kukus?

Diperbarui: 2 Oktober 2019   12:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kacang Kukus (dokumentasi pribadi)

Kalau lagi santai ngobrol, enaknya sambil makan kacang rebus. Saya suka banget sebenarnya. Tapi gak sukanya kalau kacangnya direbus, saat kita mau buka kulit kacangnya, pasti ada air yg bakal nyiprat ke mana-mana. Gak lucu kan nyiprat ke muka orang he..he.. 

Suatu kali saya lihat ada resep kacang kukus, wah boleh juga ini dicoba. Kacangnya dikukus biasa saja, hanya diberi alas daun salam beberapa lembar serta irisan bawang putih dan garam yg ditabur saja di atas kacangnya. Wah ternyata enak, wangi dan yg penting gak bakal ada air yg nyiprat ke mana-mana karena kacangnya tidak basah atau berair.

Ini cemilan yg menyehatkan dan bikin nagih. Kalau sudah makan, gak bisa berhenti. Berhentinya ya pas kacangnya sudah habis ha..ha.. Kemarin itu saya kukus setengah kilo kacang cuman habis sama saya dan suami, eh sebenarnya lebih banyak saya sih yg makan.

Yuk, ngemil kacang kukus.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline