Lihat ke Halaman Asli

Eko Irawan

Pegiat Sejarah, Sastra, Budaya dan Literasi

Tak Perlu Hampa karena Puisi adalah Jiwa

Diperbarui: 5 Mei 2023   18:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri foto acara baca puisi di Monumen Chairil Anwar Malang 28 April 2023

Tak Perlu Hampa karena Puisi adalah Jiwa
(Seri Malang Melintang Binatang Jalang #5) Ditulis oleh : Eko Irawan

Ludba Kilam berkata :
"Ruh Sesungguhnya kayu tangan Heritage adalah Sastra! Ingkari hal itu, maka semua jadi Hampa."

Mari menghidupkan jantung Kota Malang dengan berpuisi. Acara baca Puisi dalam rangka Mengenang 74 Tahun Kepergian Chairil Anwar
28 April 1949 - 28 April 2023 ini merupakan pemantik, sebuah upaya menghidupkan kembali Jantung Kota Malang dengan puisi.
Lokasi acara: Monumen Chairil Anwar, Jl. Basuki Rahmad / Kayutangan Malang 

Dokpri foto acara baca puisi di Monumen Chairil Anwar Malang 28 April 2023

Pembaca Puisi :
1. Abdul Malik, Isa karya Chairil Anwar
2. Sam Wes, Karawang-Bekasi karya Chairil Anwar
3. Restu Respati, Sajak Buat Basuki Resobowo karya Chairil Anwar
4. Eko Irawan, Aku karya Chairil Anwar
5. Bayu Putro, Kepada Cinta karya Teguh SH
6. Maghfirotul Laily, Pengemis Tua Seharga Lima Rupiah karya Gombloh
7. Ratna Arya, Doa karya Chairil Anwar
8. Anggit Khaliel, Tak Sepadan karya Chairil Anwar
9. Mbah Jo, Petuah Import-Ant 

Musik : Agus Wayan 

Konsumsi :
1. Jenik Kristin - Kopi
2. Huize Djon - Kue 

Dokumentasi :
1. Dyah Ayu
2. Trisiana

Dokpri foto acara baca puisi di Monumen Chairil Anwar Malang 28 April 2023

Dokpri foto acara baca puisi di Monumen Chairil Anwar Malang 28 April 2023

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline