Lihat ke Halaman Asli

Contoh Surat Lamaran Pekerjaan yang Benar dan Menarik

Diperbarui: 13 Agustus 2023   23:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok pribadi

surat lamaran pekerjaan adalah surat yang digunakan oleh seseorang untuk melamar kerja pada suatu organisasi atau lembaga yang membutuhkan karyawan atau pimpinan pada suatu bidang tertentu.
Surat lamaran pekerjaan juga dapat diartikan sebagai surat resmi yang dikirimkan oleh seseorang yang sedang mencari pekerjaan kepada perusahaan atau organisasi yang sedang membuka lowongan kerja.
Surat ini berisi tentang informasi diri pelamar, latar belakang pendidikan, pengalaman kerja, serta alasan mengapa pelamar merasa cocok untuk mengisi posisi yang ditawarkan oleh perusahaan.
Surat lamaran pekerjaan merupakan dokumen yang penting bagi pelamar karena surat ini akan menjadi bahan pertimbangan awal bagi pihak perusahaan untuk mengundang pelamar untuk melakukan tahap seleksi lebih lanjut.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline