Lihat ke Halaman Asli

Inspirasiana

TERVERIFIKASI

Kompasianer Peduli Edukasi.

Tebak-tebakan ala Anak-anak yang Tak Lekang oleh Waktu

Diperbarui: 9 Juli 2021   11:27

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi kumpulan tebak-tebakan anak | Photo by bill wegener on Unsplash

Saat ini sedang ramai juga dibahas mengenai humor bapak-bapak. Humor jenis ini sering dikaitkan dengan humor nan garing. 

Mungkin saja, kegaringan humor bapak-bapak dipengaruhi oleh humor anak-anak zaman dahulu, pada masa sebelum stand-up comedy merajalela. 

Sebenarnya humor anak-anak jadul tak lekang oleh waktu. Masih mengundang tawa ketika kita ingat kembali. 

Berikut ini adalah kumpulan tebak-tebakan ala anak-anak yang tidak lekang oleh waktu. Jawaban di bagian akhir :)

1. Sapi apa yang dimakan tidak bikin kenyang? 

2. Kenapa monyet suka sering garuk-garuk kepala? 

3. Buah apa yang bikin semangat?

4. Sarung apa yang ganteng? 

5. Buah apa yang durhaka?

6. Buah apa yang suka tertawa?

7. Ikan apa yang buat baper?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline