Lihat ke Halaman Asli

Kiat Mengasuh Anak di Bawah 6 Tahun

Diperbarui: 9 November 2018   10:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Memasuki usia 5 tahun adalah masa akhir balita. Pada usia ini mereka masih akan menunjukkan karakteristik anak pada usia dini yaitu bersikap aktif dan senang mengeksplorasi sekitarnya dan mulai belajar memgembangkan kesadaran dirinya.

Perlu diingat bahwa setiap masing-masing amak memiliki kemampuan yang berbeda-beda sehingga pendidikan yang diberikan juga tidak sama. Dibawah ini cara mengasuh anak usia 5 tahum dengan baik

1. Beri kasih sayang pada anak

Hal pertama yang harus diperhatikan untuk mengutamakan kasih sayang dalam mengasuh anak. Cara mengasuh anak yang tepat yaitu dengan penuh kasih sayang karena pada usia ini anak juga membutuhkan kasih sayang seorang ibu.

2. Ajarkan anak bicara jujur

Mengajarkan anak tentang kejujuran adalah hal yang penting karena kalau tidak diajarkan mulai sejak dini nanti akan terbawa sampai dewasa. Contohnya kita sebagai orang harus berhati-hati karena anak yang takut untuk berkata jujur itu cenderung bohong. Contohnya anak habis melakukan kesalahan tapi tidak berani berkata jujur karena takut dimarahi sama orang tuanya. Jadi harus diajarkan berkata jujur sejak dini.

3. Ajarkan anak bicara dengan kata-kata yang sopan

Mengajarkan anak bicara dengan kata-kata yang sopan itu sangat penting. Yang lebih penting itu orang tuanya dulu harus mencontohkan bicara yang baik itu bagaimana karena anak yang tumbuh dengan kata-kata kasar dari orang tunya anak juga akan menirukan kata-kata yang kasar juga. Jadi berikan contoh dulu bagaimana bicara yang sopan dengan orang lain. 

4. Ajarkan anak untuk disiplin

Mengajarkan kedisplinan pada anak itu penting. Contohnya ibu membuat susunan daftar kegiatan sehari-hari anak. Hal ini bertujuan agar anak disiplin waktu.

5. Ajarkan anak untuk percaya diri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline