Dekat selalu menjaga
Santun selalu melindungi
Ramah selalu menyejukkan
Pelita jiwa menentramkan
Bintang pun iri menatap pelita jiwa
Rembulan tersipu malu menyinari
Pelita jiwa menghapus lara
Menerangi relung hati suci
Pelita jiwa selalu menemani
Menjaga jiwa penuh bahagia
Pelita jiwa sang Ksatria