Nah, sebelum Saya Membahas lebih lanjut lagi nihh, Teman-teman harus tau dulu, Apa sihh Pengertian dari Ilmu Pendidikan Islam
Yukk, mari kita Bahasss!!
Baik, Pengertian dari Ilmu Pendidikan Islam itu sendiri yaitu merupakan Sebuah Ilmu yang mempelajari dan juga dimana Ilmu yang dapat membimbing serta membina karakter kepribadian diri seseorang dan juga tingkah laku yang sesuai dengan ajaran islam yang bersumber dasarnya pada Al-Qur'an.
Ilmu Pendidikan Islam ini sangat penting untuk semua orang mungkin dari Anak-anak, Remaja, dan Dewasa. Karena pada diri kita ini akan bisa memiliki mulai dari kecerdasan berpikir (IQ), kecerdasan emosional (EQ) dan juga memiliki kecerdasan Spiritual (SQ) yang bertujuan untuk bekal hidup kita ini menuju kesuksesan dunia dan akhirat.
Nah, dengan adanya Ilmu Pendidikan Islam ini Manusia agar dapat mencapai kesempurnaannya dengan melalui ilmu yang sudah didapatkan untuk memberi kebahagiaan di dunia dan juga sebagai jalan mendekatkan diri kita kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala.
Di dalam Ilmu Pendidikan Islam ini juga sama halnya terdapat Ruang lingkup materi yang saling berkaitan dari Pendidikan Agama Islam itu sendiri, yang juga pada dasarnya mencakup lima unsur pokok, yaitu mulai dari Al-Qur'an-Hadits, keimanan, akhlak, fiqh dan juga bimbingan ibadah, serta tarikh (sejarah Islam) yang menekankan diri kita pada perkembangan ajaran agama, serta ilmu pengetahuan dan juga kebudayaan islam.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H