Lihat ke Halaman Asli

Indriati See

Wiraswasta

Waktumu dan Waktuku

Diperbarui: 25 Juni 2015   00:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

. Sinar surya menembus celah jendela lembut membelai wajahmu dan perlahan membangunkan tidurmu kau rasa hangat bak dalam pelukan indahnya pagi yang Dia berikan . Disini, bintang-bintang kecil masih menemaniku menikmati cantiknya malam dalam keheninganku terdengar lembut pekikan serangga malam bagai pagelaran simfoni alam . Siangmu dan Malamku yang membedakan kau dan aku tapi bagiNya ... kita berada dalam "satu" waktu . Indah sekali pemberianMu, Kekasihku ! ... ... Hofheim im Ried, 16.09.12 Image & Music

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline