Lihat ke Halaman Asli

Indria Salim

TERVERIFIKASI

Freelance Writer

Niko si Balita dan Sandal Mama

Diperbarui: 9 Januari 2016   11:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="Sandal Gemerlap |Image Credit: www.alieexpress.com"][/caption]

 

“All grown-ups were once children... but only few of them remember it.” 
― Antoine de Saint-ExupéryThe Little Prince

"Mpok Atik, lihat sandal buat ke kondangan nggak? Kemarin sudah saya siapkan di depan pintu, kok sekarang dicari-cari nggak ada."

"Juragan, saya juga lihat, tapi sekarang nggak lihat lagi. Saya enggak mindahin."

Si Mama panik karena sudah pede mau ke undangan pakai sandal bling bling yang baru. Acara ini istimewa karena sekalian reunian dengan teman-teman SMA.

Sambil ngedumel, si Mama membongkar rak sepatu, lalu mengambil salah satu sandal yang sudah agak somplak.

Si balita (Niko, 3 tahun) muncul dari halaman depan habis bermain dengan tetangga. Begitu melihat Mama mau pergi pakai sandal somplak, Niko terbahak haahaa Mama enggak imul-imul ... ( = imut-imut)

Mama nyengir kecut, sambil lalu bertanya ke Niko, "Lihat sandal Mama yang di depan pintu, Sayang?"

Niko, "Hahaha Niko lihat, Ma. Niko umpetin."

Mpok Atik dan Mama serempak berseru, "Hah?! Di mana, Niko?"

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline