Lihat ke Halaman Asli

H.I.M

TERVERIFIKASI

Loveable

Kisah antara Aku, Smartfren Andromax U3, dan Penelitianku

Diperbarui: 17 Juni 2015   23:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

141157224157458037

11 Agustus 2014 menjadi moment berkesan karena saat itu pacarku mempromosikan ku untuk membeli dan menggunakan Smartfren Andromax U3. Mengesankan karena pacarku ibarat Sales Promotion Girl (SPG) Smartfren yang secara fasih menjelaskan fitur seperti Andromax U3 yang sudah memiliki jaringan EVDO atau setara dengan 3G di handphone GSM, dual simcard (EVDO + GSM), OS Android 4.1 Jelly Bean, kamera utama 8 MP, layar4,7 inchi dan kelebihan Smartfren Andromax U3 lainnya. Padahal sebenarnya motif utama pacarku biar kita "COUPLE HANDPHONE" artinya handphoneku dan dia sama yaitu Andromax U3.

Apa aku menyesal?

Oh tidak, justru aku berterimakasih pada pacarku karena telah mempromosikan smartphone ini kepadaku ditambah setelah aku melihat video komparasi Smartfren Andromax U3 vs Lenovo A706 semakin tidak ada keraguan apalagi penyesalan telah memakai Andromax U3.  Aku justru merasa PAS dan TEPAT memilih Smartfren Andromax U3. Alasan cukup simple, fitur Andromax U3 sangat mendukung aktivitasku sehari-hari terutama saat penelitian kuliahku.

Bagi kompasianer yang belum melihat video komparasi produk Smartfren dengan smartphone lainnya. Berikut ini ulasan video komparasi antara Smartfren Andromax U3 vs Lenovo A706 yang dapat bermanfaat bagi Kompasianer untuk lebih tahu secara lebih mendalam.

Ulasan Video Komparasi Smartfren Andromax U3 vs Lenovo A706

[caption id="attachment_361477" align="aligncenter" width="300" caption="Video Komparasi Smartfren Andromax U3 vs Lenovo A706"][/caption]

Video berdurasi 7:20 menit ini cukup detail menjelaskan perbandingan dua smartphone yang dikeluarkan oleh Andromax dan Lenovo. Hal yang patut digarisbawahi adalah video ini bukan untuk menjatuhkan salah satu produk smartphone namun lebih berupa informasi kepada para konsumen dengan menyesuaikan kebutuhan mereka. Jadi intinya tidak ada istilah "TERBAIK" namun kepada "TEPAT atau TIDAKNYA" smartphone tersebut dalam menunjang aktivitas kita.

1. Design Smartphone

[caption id="attachment_361478" align="aligncenter" width="700" caption="Spesifikasi Smartfren Andromax U3 dan Lenovo A706"]

1411572402215936187

[/caption]

Kedua smartphone memiliki spesifikasi Smartphone O.S berbasis Android 4.1 Jelly Bean. Melalui Operation System ini, baik Smartfren Andromax U3 maupun Lenovo A706 bisa menunjang aplikasi smartphone terkini baik itu Blackberry Messanger (BBM), Line, WhatsApp, Kakao Talk, Path, We Chat dan aplikasi sosial media lainnya. Hal yang cukup membedakan terletak pada jaringan kartu (simcard). Meskipun Smartfren Andromax U3 maupun Lenovo A706 mendukung dual simcard namun Andromax U3 mendukung pada jaringan CDMA berbasis EVDO (kecepatan internet setara dengan 3G pada GSM) dan GSM sedangkan Lenovo A706 lebih berbasis GSM - GSM.
2. Processor Smartphone

[caption id="attachment_361479" align="aligncenter" width="810" caption="Processor Smartfren Andromax U3 dan Lenovo A706"]

1411572543975776439

[/caption]
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline