Lihat ke Halaman Asli

Rachmad Yuliadi Nasir

Jurnalis Independent

Donor Darah ke-8, Kyriad Muraya Hotel Aceh Sumbang 71 Kantong Darah

Diperbarui: 5 September 2019   16:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Seorang Pendonor Darah di Kyriad Muraya Hotel Aceh/dokpri

JAKARTA-Independent, Dalam beberapa hari terakhir ini, pihak manajemen Kyriad Muraya Hotel Aceh telah mempublikasikan undangan donor darah di beberapa WhatsApp, Instagram dan lainnya.

Dalam undangan tersebut diberitahukan bahwa acara donor darah berlangsung pada hari Kamis,5 September 2019.

Undangan Donor Darah di Kyriad Muraya Hotel Aceh/sumber: PMI

Kegiatan ini merupakan acara manajemen Kyriad Muraya Hotel Aceh, rutin setiap 2,5 bulan sekali. Sejak Kyriad Muraya Hotel Aceh diresmikan maka ini adalah donor darah yang ke-8. Sejak pagi hari PMI-Palang Merah Indonesia kota Banda Aceh sudah siap-siap di ruangan meetig lantai 1, di Kyriad Muraya Hotel Aceh.

Para Petugas PMI Kota Banda Aceh/dokpri

Tercatat ada 76 orang yang mendaftarkan diri sebagai calon pendonor darah. Disini yang ikut menyumbangkan darahnya berasal dari karyawan Kyriad Muraya Hotel Aceh, unsur TNI/Polri, serta para relasi hotel.

Hingga istirahat siang tercatat ada 71 buah kantong darah yang dapat disumbangan dari Kyriad Muraya Hotel Aceh untuk diberikan kepada PMI kota Banda Aceh.

Rachmad Yuliadi Nasir 

Galery Photo:

Seorang Calon Pendonor Darah di Chek Datanya /dokpri

Informasi Ruang Donor Darah/dokpri

Seorang Pendonor Darah sedang Diambil Darahnya/dokpri

Perlengkapan untuk Donor Darah/dokpri

Didepan Spanduk Donor Darah/dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline