Lihat ke Halaman Asli

Menganalisis Puisi Esai "Mata Luka Sengkon Karta"

Diperbarui: 2 Januari 2023   20:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 "Mata luka sengkon karta" sebuah judul karya sastra yang akhir-akhir ini hangat diperbincangkan.

Pada kesempatan kali ini kita akan menganalisis karya sastra tersebut. 

Nah, sebelum ke pembahasan kita berkenalan dulu dengan yang namanya puisi esai dan mengetahui tentang kajian stilistika.

Puisi esai adalah perpaduan antara dua pemikiran yaitu puisi dan esai. Gagasan ini pertama kali dikemukakan oleh Danny januar ali.

secara singkatnya puisi esai adalah drama atau cerita yang dipuisikan. 

 Kajian stilistika sendiri merupakan cabang ilmu linguistik yang berfokus pada analisis gaya bahasa tetapi tidak secara spesifik memberikan perhatian khusus pada penggunaan bahasa yang kompleks pada karya sastra.

sekarang mari kita masuk ke pembahasan.

untuk lebih afdolnya bisa mendengarakn pembacaanya dengan klik link dibawah ini

(https://www.youtube.com/watch?v=MLTOdvXz3Vg)

Dalam analisis stilistika, lebih fokus pada pemajasan.

Majas atau pemajasan adalah gaya bahasa yang digunakan untuk menyampaikan suatu pesan secara imajinatif atau kiasan. Ketika menggunakan majas pesan yang kita sampaikan terkesan lebih hidup dan indah sehingga pembacaatau pendengar mampu untuk merasakan emosi yang kita ungkapkan.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline