berharap itu menyakitkan
menunggu itu menjemukan
menanti yang tidak pasti sangat melelahkan
semua yang datang pasti akan pergi
ada yang berlalu begitu saja, namun ada juga yang meninggalkan jejak
jejak langkah yang kau tinggal, mendewasakan hati qu
waktu yang mengajarkan qu banyak hal
dia juga yang telah merubah semuanya
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI