Lihat ke Halaman Asli

Kontemplasi Diri

Diperbarui: 24 Juni 2015   03:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

13887596721950255776

Pinjami aku Angin yang kau tunggangi kemaren sekalian jalanya Kan kutangkap liarnya gemintang Tidak hanya tiga, lima, tujuh bahkan sembilan bintang yang terkapar Tapi ratusan bintang kan terbakar meregang nyawa Lalu di antara gelombang yang mengangkang, Kutancapkan semangat di jiwamu Maka, dengan cara apa nyalimu yang mengkerut harus kuluruskan kembali? Hei... Lihatlah bayanganmu di balik beningnya air laut pantai Gerajagan Dan katakan pada sinar redup rembulan ''Sebejat apakah aku, hingga tinggalkan aku dalam kesesatan?' 'Teringat malam selasa 2 Desember kemaren Di awal bulan penghujung tahun Kusambangi dirimu Lalu bersamanya  kau ajak aku Kontemplasi diri di sunyinya Pantai Grajagan Dan kini, cerita itu terkubur oleh diammu




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline