Lihat ke Halaman Asli

IDRIS APANDI

TERVERIFIKASI

Penikmat bacaan dan tulisan

Puisi | Negeri Pemabuk

Diperbarui: 11 April 2018   08:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Prihatin, bangsa ini sedang mabuk

Dari lapisan bawah sampai dengan lapisan atas banyak yang mabuk

Sejumlah anak muda

Generasi harapan penerus bangsa mabuk miras oplosan

Puluhan orang mati sia-sia tak sempat raih cita-cita

Dan tak bisa bahagiakan orang tua

Orang yang di atas banyak yang mabuk jabatan dan mabuk kekuasaan

Segala upaya yang dilakukan untuk meraih dan mempertahankannya

Jabatan digunakan untuk memperkaya diri dan kelompoknya

Bukan digunakan untuk memakmurkan rakyat yang dipimpinnya

Masyarakat secara umum

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline