Pembalap MovistarYamaha, Jorge Lorenzo sudah pasti akan berpisah dengan kepala mekaniknya, RamonForcada. Karena Lorenzo akan berangkat ke Tim Ducati musim depan dan tidakmembela Tim Movistar Yamaha lagi.
Alasan Ramon Forcadauntuk tetap bertahan di Yamaha ialah akan menantikan kedatangan MaverickVinales. Forcada merasa akan cocok melatih Vinales karena bisa dikatakanVinales anak baru dan masih butuh masukan yang banyak dari kepala mekaniksenior seperti Forcada.
Jorge Lorenzo tidakmempermasalahkan hal kenapa Ramon Forcada lebih memilih menunggu MaverickVinales ketimbang ikut dengan Lorenzo ke Ducati. Menurut Lorenzo itu hakForcada mau ikut apa tidaknya, Lorenzo menghormati keputusannya.
Lorenzo akan memulaikariernya di Ducati mulai musim depan dikontrak selama 2 tahun terhitung mulaidari tahun 2017. Lorenzo tidak membawa mekanik satupun dari Yamaha, karenaDucati sudah mempersiapkan itu semuanya untuk Lorenzo.
Dikutip dari berita http://sports.okezone.com/
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H