Lihat ke Halaman Asli

Ibnu Muslim.

Kepala keluarga

Literasi Kitab Suci dan PBM Digital serta Konvensional di SMA PGRI Bantimurung

Diperbarui: 1 Agustus 2024   10:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

PBM PAI dengan Tosiba Androidtv SMA PGRI Bantimurung (Sumber : WA Grup)

Kamis 1 Agustus 2024

Pada zaman sekarang ini ada tipe peserta didik di SMA PGRI Bantimurung yang mengalami kebosanan mengikuti Proses Belajar Mengajar (PBM) dengan cara konvensional ( ceramah, belajar menggunakan buku cetak dan semacamnya yang tidak menggunakan media digital). Sehingga PBM-nya kurang menarik. Untuk mengatasi ini kami mencoba menyarankan kepada rekan-rekan pendidik agar menggunakan cara yang lain. Misalnya dengan menggunakan Tosiba Androidtv. Bagaimana caranya ?

1. Perlu disediakan Tosiba Androidtv

2. Perlu adanya wifi, yang dikonekkan ke Tosiba Androidtv.

3. Pilih youtube, lalu ketik judul materi yang akan diberikan

4. Akan ada beberapa pilihan judul youtube, pilih salah satu dan putar.

5. Perlu diingat agar sebelum diputar, HP peserta didik di kumpul terlebih dahulu.

6. Usai menonton bersama uraian materi di Youtube, kita berikan beberapa pertanyaan yang dishare ke grup kelas

7. Lalu berikan HP-nya, mintalah agar peserta didik menjawab dan atau mengerjakan tugas yang diberikan.

8. Mintalah mengirim hasil tugasnya ke WA pribadi anda

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline