Lihat ke Halaman Asli

Akhmad Husaini

TERVERIFIKASI

Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Puisi | Deraan Gemulai Penuh Arti Bersisian

Diperbarui: 19 Juni 2019   11:04

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gebalau menakluk rindu sepenuh aksi
balutan warna hidup mendera seksama
rentan berlabuh hakikat diri kondisi
kalau kau sudah ada kemampuan untuk itu
dalam ikatan penuh makna merona tuju
siapapun begitu memikat tergores restu

Akan ada banyak diharapkan nanti
kau boleh tahu tentang semburat warna kirana
biarlah dianggap tak tahu malu
pendaran masa kian lumrah benalu
kalau memang puncak menegas beribu rasa
agar hidup tak berakhir sia-sia
intim kelembutan diri bermakna statis

Ungkapkan segala tanpa emosi mendera
terpukau semua keadaan penuh gerutu
hidup tak terbatas oleh waktu
hari kerinduan sepenuh pantas
karena memang itu adalah pilihan hati
hanya ada kekuatan penuh arti meniti

Deraan gemulai penuh arti bersisian
segala harap tergapai pasti penuh impian
deru sentimen membias tumpuan janji
melihat penuh gerus harapan bertumpu
tak ada paksaan mengembangkan panji-panji
mengabdi diri untuk kehidupan tersaji

Kandangan, 19 Juni 2019

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline