Lihat ke Halaman Asli

Peroleh Hak yang Sama dalam Beribadah, Anak Binaan Nasrani LPKA Tenggarong Tunaikan Ibadah Rutin

Diperbarui: 7 Mei 2024   10:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

humas

Tenggarong - Anak Binaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Tenggarong yang beragama Kristen dan Katolik melaksanakan kegiatan ibadah rutin, Selasa (07/05).

Kegiatan ibadah ini dalam rangka pemenuhan hak Anak Binaan untuk tetap mendapatkan hak beribadah dan memberikan pembinaan kerohanian yang bertujuan agar Anak Binaan khususnya yang beragama kristen dan katolik lebih mendekatkan diri kepada Tuhan agar menjadi pribadi yang lebih baik lagi kedepannya.

Kegiatan ibadah ini di awali dengan pujian pujian dan pembacaan al-kitab yang di pimpin oleh Ibu Prianti dari Kementrian Agama Kabupaten Kutai Kartanegara. Kepala LPKA Tenggarong Menganggapi terkait Kegiatan ibadah nasrani yang dilaksanakan pada hari ini

humas

Dengan adanya bimbingan dan penanaman nilai nilai positif melalui melalui pembinaan keagamaan, diharapkan Anak Binaan dapat mengimplementasikan nilai-nilai tersebut dalam kehidupan mereka sehari-hari, sehingga mereka tidak lagi mengulangi kesalahan yang sama di masa-masa yang akan datang. Ujar Husni Thamrin

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline