Lihat ke Halaman Asli

Kunjungi BHP Surabaya, Ditjen AHU Koordinasikan Persiapan Digitalisasi Arsip Gedung Record Center

Diperbarui: 26 Januari 2024   15:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok. Humas BHP Surabaya/Kepala BHP Surabaya didampingi Kasubbag Umum menyambut Tim Direktorat Pidana dan Tim Ditjen AHU

Kemarin (25/1), Dalam rangka koordinasi, BHP Surabaya Kanwil Kemenkumham Jatim kembali kedatangan tamu dari Tim Direktorat Pidana dan Tim Arsiparis Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum (Umum).

Kedatangan 2 (dua) Tim tersebut, disambut langsung oleh Kepala BHP Surabaya, Hendra Andy Satya Gurning serta didampingi Kasubbag Umum, Muhammad Ridlwan di Ruang Kepala.

Dalam kesempatan tersebut, Tim Direktorat Pidana menyampaikan bahwa kedatangannya bertujuan untuk melaksanakan penyelesaian pada daktiloskopi mengenai tata cara pengambilan, perumusan, identifikasi teraan sidik jari, dan pengelolaan arsip daktiloskopi pada BHP Surabaya.

Sementara itu, dari Tim Arsiparis Ditjen AHU sendiri menyampaikan bahwa pihaknya akan melaksanakan persiapan digitalisasi arsip Gedung Record Center yang berada di BHP Surabaya. (Humas BHP Surabaya)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline