Lihat ke Halaman Asli

Huda Fitrianto

Mencari Ilmu

Hanya Sebuah Angan

Diperbarui: 29 Juli 2019   23:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku mulai terjatuh dan aku mulai kehilangan arah

Saat sebuah cinta itu tak dapat ku genggam lagi

Tiba tiba kau hilang tanpa ucapan

Tanpa kabar dan tanpa isyarat,

Aku mulai bertanya

adakah Cinta yang dulu ada?

Apakah yang membuat kau pergi?

Kau tahu pergimu merusakku?

Merusak hatiku, Merusak pikiranku, Merusak Jiwaku.

Oh sang rindu...

Apakah kau hanya sebatas angan?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline