Lihat ke Halaman Asli

2 Makanan Indonesia Ini Masuk Rekomendasi Makanan Pedas Sedunia versi CNN

Diperbarui: 8 Maret 2024   13:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jurnalis asal Amerika Serikat Terry Ward telah menuliskan 20 rekomendasi makanan pedas sedunia melalui laman CNN Internasional, pada Rabu (6/3) yang lalu. Dari daftar tersebut, ia menaruh dua makanan asal Indonesia sebagai salah satu rekomendasi yang harus dicoba yakni rendang daging sapi dan ayam betutu.

Ia megungkap daftar tersebut karena sejarah manusia terhadap rempah-rempah, terutama berbagai jenis cabai yang begitu beragam.

"Ada yang terlihat pedas dan ada yang tetap menyukainya. Ketika berbicara tentang hidangan pedas terbaik di dunia, kita patut berterima kasih kepada beberapa cabai terpedas dan sejarah manusia akan keberadaan rempah-rempah." Ujar Ward sebagimana dilansir dari CNN Internasional.

Selain itu, terdapat hindangan lain dari berbagai negara seperti: Egusi Soup (Nigeria), Sichuan Hot Pot (China), Som Tam (Thailand), Piri-Piri Chicken (Mozambik & Angola), Chairman Red Braised Pork Belly (China), Jerk Chicken/Pork (Jamaika), Buffalo Chicken Wings (Amerika Serikat), Shrimp Aguachiles (Meksiko), Pad Ka Prao (Thailand), Dakdoritang (Korea Selatan), Phaal Curry (Inggris), Penne All'arrabbiata (Italia), Chicken Chettinad (India), Doro Wat (Ethiopia), Mapo Tofu (China), Vindaloo (India), Mafe (Senegal), dan Chili (Amerika Serikat)

1. Ayam Betutu

Illustrasi Ayam Betutu (Sumber: Dok Eva Sri Astuti via Detik.com)

"Terkenal di Pulau Bali dan Lombok, ini adalah hidangan ayam utuh yang dibumbui dengan tumbukan berbagai rempah yang pedas nan beraroma yang berupa cabai segar, lengkuas, kemiri, bawang putih, bawang merah, kunyit, terasi, dan bahan lainnya."

"Ayamnya kemudian dibungkus dengan daun pisang dan dikukus, sehingga aromanya keluar dan rasa ayamnya semakin maksimal. Ayam betutu ini sering disajikan pada upacara keagamaan di Bali, tetapi anda juga akan menemukannya pada beberapa restoran yang bisa menyajikannya di kedua pulau tersebut."

2. Rendang Daging Sapi

   Illustrasi Rendang Daging Sapi (Sumber: Shuttershock / Zulaika Sukma via Fimela)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline