Lihat ke Halaman Asli

Film Lara Ati Kok Malah Happy Ending Bukan Sad Ending?

Diperbarui: 24 Januari 2023   19:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Hai, 

Kalian akhir bulan September sudah menonton film lara ati belum? 

Kalau belum, yuk segera nonton di aplikasi layanan video berbayar. 

Film ini merupakan film yang disutradarai oleh Bayu Skak. 

Selain sebagai sutradara, Bayu juga ikut bermain lo di film ini. 

Dari judul film, jika di artikan ke Bahasa Indonesia adalah sakit hati. 

Film ini memang berbahasa jawa, tetapi bahasa jawa yang logatnya merujuk pada logat Surabaya. 

menurut aku nih, film lara ati tidak sedih. Film ini lebih ke arah komedi, bucin dan keluarga. 

Tetapi kenapa ya kok judulnya lara ati?

Menurut pengamatanku, di dalam film ini bayu skak dan lawan mainnya yaitu Tatjana Saphira bertemu saat dia sakit hati atau lara ati akibat kisah asmaranya yang kacau. 

Padahal nih dulu mereka adalah teman kecil, dan terpisahkan akibat Tatjana Saphira yang ikut ayahnya keluar negeri. Nah karena mereka berdua sering bertemu dan memang merakit bisnis bersama, akhirnya benih-benih cinta itu muncul. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline