Lihat ke Halaman Asli

Main Latto-latto Tidak Segampang yang Kukira

Diperbarui: 22 Januari 2023   20:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Games. Sumber ilustrasi: Unsplash

Siapa nih yang kadang malas denger suara cetak-cetok latto-latto?

Kadang juga sebel dan bilang dalam hati "dih apaan sih suaranya ganggu, mainan gitu aja loh. Mudah" 

Ternyata oh ternyata, bermain latto-latto susah poll. 

Aku nyoba berkali-kali gagal. Gak bisa mutar cepat, paling cuman kesamping doang dan gak lama kemudian mesti mbulet tali tamparnya. 

Berasa menyerah deh maininnya. 

Kata adikku yang sudah pro bermain latto-latto "mainan latto-latto butuh konsentrasi dan keseimbangan"

benar juga sih opininya. 

Konsentrasi dibutuhkan agar latto-latto bisa memutar kayak fyp di medsos. 

selain itu, keseimbangan juga dibutuhkan agar tali tampar pada latto-latto tidak mbulet dan bisa memutar dengan lama. 

Bagaimana nih dengan kalian, sudah menyoba bermain belum? 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline