Lihat ke Halaman Asli

Literasi Asyik Merawat Bakat

Diperbarui: 2 Juni 2023   14:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

Inovasi sekolah gencar digaungkan. Inovasi berpusat kepada siswa yang difasilitasi oleh sekolah dan dilaksanakan oleh PTK sesuai SK yang disusun bersama melalui rapat rutin sekolah. 

SDN 217 Inpres Pamelakkang Jene adalah salah satu sekolah yang menerapkan inovasi sekolah dengan program unggulan  LITERASI ASYIK MERAWAT BAKAT. Programnya dilaksanakan setiap hari oleh guru piket. Adapun program inovasi yang telah disepakati untuk direalisasikan bersama sbb:

1. SENIN ACARA INTRA ( abSEN terajIN ketika upACAra BendeRA, INfak, liTeRAsi 

Deskripsi:

Pagi-pagi guru piket menjemput siswa dengan menerapkan 5S, dilanjutkan upacara bendera serta  merealisasikan amanah abSEN terajIN iu sesuai laporan dari guru kelas masing-masing tentang nama-nama siswa yang taat mengikuti tata tertib sekolah selama sepekan dan guru piket memberikan apresiasi berupa pujian atau reward sesuai kreatifitas wali kelasnya. Setelah masuk kelas, guru kelas menyiapkan celengan infak dan literasi sebelum PBM

2. SELASA TARI MULOKTA ( SELingan raSA saat melesTARIkan MUatan LOKal seTempAt) 

Deskripsi: 

Guru piket menjemput siswa dan memandu apel pagi dengan memperkenalkan budaya lokal mis: makanan khas, baju adat, tarian daerah, bahasa, permainan dan upacara adat yang masih dipertahankan hingga saat ini yang merupakan ciri khas lingkungan sekitar sekolah. Dan tidak tertutup kemungkinan guru piket pun memperkenalkan bahasa asing. 

3. RABU CARIKJA TEMAN ( RAna BUat CARa asyIK balaJAr maTEMAtika/ Numerasi.  

 Deskripsi:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline