Lihat ke Halaman Asli

HIGOspot

Let's Make Your WiFi Smart | Everyone like free wifi

Lewat Aplikasi Kencan Online Bumble, Wanita Bebas Berekspresi

Diperbarui: 21 Juli 2021   22:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Aplikasi Bumble (blog.higo.id)

Tidak semua aplikasi kencan online ramah untuk digunakan oleh wanita. Masalah pelecehan verbal, hingga berbagai ajakan yang kurang pantas sering dirasakan oleh kaum wanita saat mereka menggunakan aplikasi kencan online. Namun lewat aplikasi Bumble, wanita bisa berekspresi untuk memilih pasangan mana yang layak untuk diajak ngobrol. 

Mengutip dari Blog HIGO tentang Aplikasi kencan online, ada beberapa alasan kenapa Bumble layak untuk digunakan.

1. Komunikasi bisa terjadi saat wanita melakukan chat terlebih dahulu

Meski match, tidak bisa sembarang para pria melakukan komunikasi. Harus ada tindakan dari pihak wanita agar mereka memulai chat terlebih dahulu. 

2. Wanita bisa melakukan extend kecocokan

Setelah waktu kecocokan selama 24 jam, wanita bisa melakukan extend agar kecocokan tersebut bisa bertahan hingga 24 jam kemudian.

3. Wanita bisa melakukan report atau delete chat 

Saat ada calon pasangan yang dirasa tidak sopan, para wanita bisa melakukan report ke pihak Bumble. Jika dirasa ada bahasa yang kurang pantas, pihak wanita bisa melakukan delete chat.

Beberapa hal di atas akan sangat membantu para wanita dalam mendapatkan pasangan lewat aplikasi kencan online, tanpa perlu ada perasaan takut. Semangat mencari pasangan!

Referensi
https://blog.higo.id/

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline