Lihat ke Halaman Asli

hesty indra

Guru dan Penulis, S1 Pendididkan Fisika IKIP Negeri Yogyakarta, Instansi : SMPN 2 papar, Kab. Kediri

Kunang-kunang (Kenangan Suatu Malam Penuh Cahaya di Sleman)

Diperbarui: 9 Agustus 2023   23:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jutaan kunang-kunang menerangi malam (Doc. Canva)

Seribu kerlip dalam gelap

Pendarkan jutaan titik cemerlang

Penuhi jiwa kita.

Lalu aku mulai memahami

Bahwa kehangatan adalah suatu rasa

Yang mampu menumbuhkan tunas di ranting patah.

Seribu kerlip dalam jiwa

Pendarkan jutaan titik cahaya

Dan kita menghangat di dalamnya

Milyaran energi menunaskan kehidupan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline