Lihat ke Halaman Asli

Heri Pujianto

Pebisnis yang suka menulis. WA 082177158254

Syarat Dasar Agar Sukses Berjualan

Diperbarui: 17 September 2020   17:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Agar kita berhasil dalam berjualan kita harus memenuhi syarat dan ketentuannya. Syarat dasar dan syarat lanjutannya.

Adapun yang menjadi syarat dasar agar kita berhasil berjualan adalah

1. Pelajari manfaat dan keunikan produk kita secara menyeluruh dan berulang ulang . Lalu bandingkan dengan produk sejenis.

Tools Hypnoselling yang bisa digunakan adalah Framing.

2. Lihat bagaimana produk kita bisa membantu orang lain mendapatkan apa yang mereka inginkan atau menyelesaikan masalah mereka.

Tools Hypnoselling yang bisa digunakan adalah   Reframing.

3. Pelajari target market yang sesuai dan pertahankan kualitas pada level target market tersebut.

Tools Hypnoselling yang bisa digunakan adalah Well-Formed Outcome.

4. Bayangkan mereka merasa senang (puas, bahagia, bangga) karena produk kita. Kita bisa membantu mereka mendapatkan apa yang mereka inginkan.

Tools Hypnoselling yang bisa digunakan Law of Attraction.

Dengan memiliki syarat dasar ini akan semakin memudahkan dan membuat kita berhasil dalam berjualan.

Bagi yang belum memilikinya, Hypnoselling memiliki tools agar kita bisa memenuhinya.

Semoga bermanfaat.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline